Pilar Pernikahan Kristen dan Sikap Terhadap LGBTQ
RENUNGAN KHUSUS https://www.youtube.com/watch?v=0h_k_dyk9g8 Pilar Pernikahan Kristen dan Sikap Terhadap LGBTQ Beberapa dasawarsa terakhir ini gelombang arus LGBTQ semakin kuat bukan hanya di negara-negara barat tetapi juga di berbagai benua termasuk Asia dan tidak luput Indonesia. Teristimewa setelah WHO menghapus LGBTQ dari International Classification of Deseases (ICD) pada 17 Mei 1992. Jauh sebelumnya organisasi psikiater […]
Surga & Neraka
KATEKISMUS GBI – ESKATOLOGI SURGA & NERAKA Eskatologi (dari bahasa Yunani ἔσχατος, Eschatos yang berarti “terakhir” dan -logi yang berarti “studi tentang”) adalah bagian dari teologi dan filsafat yang berkaitan dengan peristiwa-peristiwa pada masa depan dalam sejarah dunia, atau nasib akhir dari seluruh umat manusia, yang biasanya dirujuk sebagai kiamat (akhir zaman). Dalam Katekismus GBI terdiri dari: Kerajaan Allah2. Surga & Neraka3. Malaikat & Roh-roh Jahat4. Konsep Eskatologis (Amillennialism, Premillennailism, Postmillenialism) […]
Sexual Purity
RENUNGAN KHUSUS SEXUAL PURITY “Jauhkanlah dirimu dari percabulan! Setiap dosa lain yang dilakukan manusia, terjadi di luar dirinya. Tetapi orang yang melakukan percabulan berdosa terhadap dirinya sendiri. Atau tidak tahukah kamu, bahwa tubuhmu adalah bait Roh Kudus yang diam di dalam kamu, Roh Kudus yang kamu peroleh dari Allah, — dan bahwa kamu bukan milik kamu sendiri? Sebab kamu telah […]
Tanggapan Pernyataan Pastoral PGI tentang LGBT

Tanggapan Pernyataan Pastoral PGI tentang LGBT BADAN PEKERJA HARIAN GEREJA BETHEL INDONESIA Badan Hukum Gereja: SK DICjen Bimas (Kristen) Protestan DepartemenAgama RI No. 41 Th.1972 dan Dirjen Bimas (Kristen) Protestan Departemen Agama RI No. 211 Tahun 1989 Tgl. 25 Nopember 1989 Alamat Kantor: JI. Jend. A. Yani Kav. 65 Cempaka Putih Timur, Jakarta Pusat 10510 […]
Isu Pernikahan Sesama Jenis dan Isu LGBT

SIKAP Gereja Bethel Indonesia Terhadap Isu Pernikahan Sesama Jenis dan Isu LGBT (Lesbi, Gay, Bi-Sexual, Transgender) A. Mukadimah Mendasar : GBI adalah Gereja yang mengakui bahwa Alkitab sepenuh firman Allah, Perjanjian Lama dan Perjanjian Baru, yang dengan demikian sebagai sumber berteologi dan tutunan mutlak di dalam pengambilan keputusan etis dan perilaku. GBI mempercayai bahwa akibat […]
Selaras Dengan Tuhan Untuk Menyambut Kedatangan-Nya

RENUNGAN KHUSUS SELARAS DENGAN TUHAN UNTUK MENYAMBUT KEDATANGAN-NYA Tuhan Yesus sebentar lagi akan menjemput dan mengangkat Gereja-Nya ke dalam kemuliaan. Kita yang sekarang masih hidup saat kedatangan-Nya, tidak akan mengalami kematian saat Tuhan mengangkat kita ke dalam kemuliaan-Nya. Tubuh jasmani kita diubahkan dalam sekejap mata menjadi tubuh kemuliaan, bersama dengan semua orang kudus kita terangkat […]
