Khotbah Ibadah Raya 3 – GBI Bumi Anggrek

Minggu, 14 Agustus 2016

Pdp. Diego Gautama

Wakil Gembala, Ketua KPA, Worship Leader
Rekaman Khotbah

Ringkasan Khotbah
– Kel 31:1-3 Roh Allah yang memberi hikmat, keahlian dan pengetahuan
– 1 Samuel 16:13 Roh Tuhan berkuasa atas Daud yang maju berperang dengan urapan Tuhan
John Praying High, dari India, seorang bertubuh kecil dan tua 89thn
– Bukan manusia yang memandang tapi Tuhan yang memanggil, meski kadang kita tidak mengerti
– Untuk melangkah ke depan selalu mundur dulu, berdoa dan mendengar suara Tuhan
– Jangan gentar melihat masalah yang besar
– Tuhan akan berikan kemenangan yang gilang gemilang Yohanes 14:26
– Dan kemerdekaan buat kita semua
GBU
Silakan share :