5 Menit Yang Memberkati

Blessed in 5 Minutes

 

 

Edisi 92

Dapat Dipercaya

Dibawakan oleh Sri Mahruti

Amsal 13:13 (TB)  Siapa meremehkan firman, ia akan menanggung akibatnya, tetapi siapa taat kepada perintah, akan menerima balasan.

Menurut KBBI Taat adalah:

  1. Senantiasa tunduk atau patuh.
  1. Tidak berlaku curang atau setia.
  1. Saleh atau Kuat Beribadah.

Kenapa kita harus menjadi orang yang taat dalam hidup ini?

Dari ayat diatas Tuhan ingatkan bahwa orang yang taat kepada perintah maka akan menerima balasannya.

Apa yang akan kita dapatkan ketika kita menjadi orang yang taat? 

  1. Amsal 13:13 (FAYH) Siapa yang meremehkan Firman Allah akan binasa, tetapi orang yang menaatinya akan mendapat pahala.

Mendapat Pahala dari Tuhan.

  1. Amsal 13:13 (BIMK) Orang yang meremehkan ajaran TUHAN, mencelakakan dirinya; orang yang taat kepada hukum Allah akan mendapat upahnya.

Mendapat upah dari Tuhan dan manusia atau orang yg perintahkan.

  1. Amsal 13:13 (IMB) Barangsiapa meremehkan firman akan dibinasakan, tetapi orang yang takut pada perintah akan mendapatkan penghargaan.

Mendapatkan penghargaan…

Ada 3 hal yang akan kita dapatkan sebagai balasan dari ketaatan kita:

Pahala, Upah dan Penghargaan

Biarlah kita menjadi orang-orang yang taat senantiasa kepada perintah Tuhan dan pemimpin atau atasan kita dalam hidup ini.

Demikian renungan harian pagi ini semoga jadi berkat bagi kita semua.

Tuhan Yesus Memberkati.

Proses Menjadi Murid

RENUNGAN KHUSUShttps://www.youtube.com/watch?v=AKnsgO74i0c Proses Menjadi Murid Yesus berkata kepada mereka: "Mari, ikutlah Aku, dan kamu akan Kujadikan penjala manusia." Lalu merekapun segera meninggalkan jalanya dan mengikuti Dia. Matius 4:18-20 Menjelang naik ke...

Warta Gereja Minggu 31 Maret 2024

Warta Gereja Minggu 31 Maret 2024

Minggu, 31 Maret 2024WARTA GEREJASekretariat Cabang : Ruko Bumi Anggrek  Blok A No. 17 Karangsatria Bekasi Buka Selasa - Sabtu 10.00- 13.00 HP Gembala 0812 9847 695 HP Full Timer : Bpk. Achuan 081513380996 & Bpk Eko  085216494708  Gembala Cabang: Pdt. Irwan...

Fakta Kebangkitan Kristus

RENUNGAN KHUSUShttps://www.youtube.com/watch?v=MjfC6oKKx50 Fakta Kebangkitan Kristus Jika berbicara tentang hari kelahiran, maka ada banyak nabi dan tokoh agama yang memiliki hari kelahiran.  Demikian juga hari kematian, semua orang di atas muka bumi ini memiliki...

Warta Gereja Minggu 24 Maret 2024

Warta Gereja Minggu 24 Maret 2024

Minggu, 24 Maret 2024WARTA GEREJASekretariat Cabang : Ruko Bumi Anggrek  Blok A No. 17 Karangsatria Bekasi Buka Selasa - Sabtu 10.00- 13.00 HP Gembala 0812 9847 695 HP Full Timer : Bpk. Achuan 081513380996 & Bpk Eko  085216494708  Gembala Cabang: Pdt. Irwan...

Ujian, Godaan dan Teguran

RENUNGAN KHUSUShttps://www.youtube.com/watch?v=MJVoB1vCDJU Ujian, Godaan dan Teguran Kejatuhan dalam dosa telah membuat manusia kehilangan kemuliaan Allah, yang berdampak luas kepada kehidupan di muka bumi. Kesulitan menjadi bagian yang tidak terelakkan dalam...

Warta Gereja Minggu 17 Maret 2024

Warta Gereja Minggu 17 Maret 2024

Minggu, 17 Maret 2024WARTA GEREJASekretariat Cabang : Ruko Bumi Anggrek  Blok A No. 17 Karangsatria Bekasi Buka Selasa - Sabtu 10.00- 13.00 HP Gembala 0812 9847 695 HP Full Timer : Bpk. Achuan 081513380996 & Bpk Eko  085216494708  Gembala Cabang: Pdt. Irwan...

Menyenangkan Tuhan

RENUNGAN KHUSUShttps://www.youtube.com/watch?v=2lh12xx-Gio Menyenangkan Tuhan “Karena kita ini buatan Allah, diciptakan dalam Kristus Yesus untuk melakukan pekerjaan baik, yang dipersiapkan Allah sebelumnya. Ia mau, supaya kita hidup di dalamnya.” Efesus 2:10   Paulus...

Hidup Kudus Mungkinkah

RENUNGAN KHUSUShttps://www.youtube.com/watch?v=kIpLnNWu40A Hidup Kudus Mungkinkah “Terpujilah Allah dan Bapa Tuhan kita Yesus Kristus yang dalam Kristus telah mengaruniakan kepada kita segala berkat rohani di dalam sorga.” Efesus 1:3 Setelah percaya kepada Tuhan Yesus...

Silakan share :